Selasa, 05 Oktober 2021

LAGU INDIA YANG FENOMENAL DI INDONESIA

 LAGU INDIA YANG FENOMENAL DI INDONESIA




Tak bisa dipungkiri jika awal tahun 1990-an, film Bollywood sangat terkenal di Indonesia. Dari film-film asal India tersebut, maka tersebarlah beberapa lagu India yang kala itu terus-menerus dinyanyikan oleh anak-anak hingga orang tua.

Kali ini akan membahas secara khusus tentang beberapa lagu-lagu India yang pernah fenomenal pada masanya, bahkan hingga saat ini masih terdengar dengungannya bagi para pecinta film Bollywood tahun '90-an.

1. Dilwale Dulhani Le Jayenge (1995)



Sakhrukh Khan dan Kajol memang pasangan fenomenal dalam film Bollywood. Lagu yang mereka nyanyikan dalam film yang keduanya dibintangi ini juga sangat fenomenal dan diketahui oleh remaja generasi '90-an.


2. Kuch Kuch Hota Hai (1998)



Semua lagu dalam film ini bisa dibilang sangat fenomenal. Lagu-lagunya seperti Kuch Kuch Hota Hai ini sangat melekat dan dihafal banyak orang, lagu ini juga sangat populer di Indonesia. 

Meski tidak mengerti karena lirik lagu menggunakan bahasa India, namun pesona lagu ini membuat banyak anggota masyarakat di Indonesia tetap melantunkannya.

3. Kaho Naa... Pyaar Hai (2000)




Soundtrack dalam film ini juga sangat fenomenal. Film yang dibintangi Hrithik Roshan Ameesha Patel memang sangat terkenal diikuti lagu-lagu hitnya. Hrithik Roshan juga menerima banyak penghargaan berkat perannya sebagai Rohit di film ini.

4. Chori Chori Chupke Chupke (2001)



Dibintangi Salman Khan, Rani Mukerji, dan Preity Zinta, film ini juga digemari banyak orang. Musiknya digubah oleh Anu Malik dan liriknya ditulis oleh Sameer. Film tersebut merupakan sebuah kesuksesan komersial dan salah satu film berkeuntungan tertinggi pada 2001.

5. Kabhi Khushi Kabhie Gham (2001)




Film ini sih memang tidak diragukan popularitasnya. Nah, lagu-lagu dalam film ini juga sangat terkenal. Film ini menghasilkan lagu-lagu terkenal seperti lagu Kabhi Khushi Kabhie Gham ini.

Buat kamu yang ingin bernyanyi dan belajar musik, kamu bisa daftar di ALLEGRA PRIVATE MUSIC COURSE banyak promo loh !! kalian bisa langsung klik link di www.allegramusiccourse.com.

Kapan lagi ada kursus musik yang banyak proo dan diskon, hanya ada di ALLEGRA PRIVATE MUSIC COURSE tempat kursus musik yang bersertifikat international.

Apalagi dimasa pandemi sekarang ini pasti kalian ada yang merasa bosan dirumah, kira-kira gimana caranya ya biar gak bosan?? nah, dari itu ALLEGRA PRIVATE MUSIC COURSE jadwalnya flexibel dan bisa disesuaikan diawal pendaftaran. Selain itu itu seluruh pengajar Allegra sudah melakukan vaksinasi.

Tunggu apalagi, buruan daftar sekarang juga dan jangan lewatkan promo-promo menarik lainnya. Banyak banget kelebihan belajar musik di ALLEGRA PRIVATE MUSIC COURSE loh.. Kami juga sering mengadakan konser dan ujian, baik ujian lokal maupun international.



Tidak ada komentar: